1. Buka konten
  2. Buka menu utama
  3. Buka situs DW lainnya

Korupsi, Musuh Besar Indonesia

9 Desember 2014

Indonesia termasuk negara yang sedang menjalankan transisi demokrasi. Salah satu hambatan besar bagi masa depan demokrasi Indonesia adalah masalah penegakan hukum, khususnya dalam pemberantasan korupsi.

https://p.dw.com/p/1E1J3
Foto: Fotolia/olly

Korupsi adalah masalah serius bagi Indonesia. Pemberantasan korupsi tak hanya harus berhadapan dengan kekuatan politik yang korup tapi juga kepemimpinan yang selama ini dianggap lemah. Perang melawan korupsi adalah pertaruhan besar bagi masa depan Indonesia.

Memang peringkat Indonesia di indeks korupsi yang dikeluarkan Transparency International naik dari 114 di tahun lalu menjadi di posisi 107. Namun banyak kalangan di Indonesia menganggap bahwa korupsi sudah menjadi bagian dari budaya di Indonesia.

Berikut tanggapan tentang korupsi di Twitter: