1. Buka konten
  2. Buka menu utama
  3. Buka situs DW lainnya

Hendardi: Hantu Komunisme Dimainkan Dalam Skenario Politik

19 September 2017

Direktur Setara Institute Hendardi memaparkan kepada DW Indonesia tentang fobia komunisme yang dimanfaatkan berbagai pihak demi kepentingan politik jangka pendek.

https://p.dw.com/p/2kIdP
Gedenken an Menschenrechtsverletzungen, Indonesien
Foto: DW/G. Simone

Hendardi kepada DW Indonesia memaparkan apa yang melatarbelakangi munculnya larangan terhadap diskusi bertema komunisme, pasca bentrokan di YLBHI. Ia menilai adanya upaya melarang warga untuk membahas peristiwa kelam tahun 1965 dimotori oleh kelompok yang memiliki tujuan politik menjelang pemilu 2019. Wawancara selengkapnya dapat Anda simak dalam rekaman audio berikut:

Hendardi: Hantu Komunisme Dimainkan Dalam Skenario Politik